Rabu, 09 Mei 2018

Wisata Religi Berbasis Masjid









Assalamualaikum Waruhmahtullohi Wabarokatuh,
Bismillahirahmanirrahim,Alhamdulillahirrabil  Al Aamiin,
Sholu Ala Sayidinna Muhammad Wa Ala Ali Muhammad.

Pada Hari Sabtu Tanggal 9 Mei 2018 atau tepatnya pada 19 Sya'ban 1439 Hijriyah
Bertempat di Bangsal Pagelaran Kraton Kasepuhan Kasultanan CIREBON Kota Wali diadakan Simposium mengenai Wisata Religi Berbasis Masjid ( dengan Motto "Dimakmurkan Masjid Memakmurkan Masjid" )

Acara yang diselenggarakan oleh Kraton Kasepuhan Kasultanan Cirebon Kota Wali dengan DMI ( Dewan Masjid Indonesia ) mempelopori Wisata Religi yang berbasis Masjid.
Di Wilayah Cirebon ( Kabupaten dan Kota ) ada 22 ( Dua Puluh Dua ) Masjid Kuno yang Harus Dijaga,dilestarikan juga sangat Berpotensi sebagai destinasi Wisata Religi,yang mana masjid masjid tersebut merupakan cagar cagar Budaya yang tentunya dilindungi oleh Negara.

Cirebon memang kaya akan situs situs religi serta situs situs "Buyut" ( situs bersejarah para Leluhur ).

Acara dihadiri oleh Sultan Sepuh ke 14 PRA.ARIEF NATADININGRAT,WAKAPOLRI Komjen.Pol.Syafruddin sebagai Wakil Ketua DMI ( Dewan Masjid Indonesia ),Wakapolda Jabar,Wargi Jati,Laskar Macan Ali,Insan Pers,Plt Walikota serta Berbagai Elemen Masyarakat.

Dengan Harpan Peningkatan Kunjungan Wisata ke Indonesia,terutama Wisata Ziarah serta Wisata berbasis Religi ke Cirebon Kota Wali alangkah baiknya kita bersama sama bergotongroyong bekerjasama bahu membahu menjaga serta melestarikan keindahan,ketertiban,kenyamanan,serta keamanan Indonesia terutama CIREBON Kota Wali.

Karen itu situs situs "Buyut" Wajib kita jaga,karen ADANYA KITA KARENA ADANYA PARA BUYUT atau PARA LELUHUR

Semoga Acara Tersebut Bermanfaat dan Barokah serta Mempererat Tali Silaturahmi,
Aamiin Aamiin Aamiin Yaa Raab Al Aamiin...

Salaam Hormat;
KI ONTO NOGO RODJO
( Agus Setiawan Wongso Sentono )
Hp/WA ; 0816641506



Tidak ada komentar:

Posting Komentar